Karakteristik Karangan Teks
Eksposisi
Kata eksposisi awalnya berasal
dari kata bahasa inggris yaitu Exposition
yang berarti memulai atau membuka dan bertujuan utama untuk mengupas,
memberitahu, menguraikan atau menerangkan
sesuatu. Karangan eksposisi beberapa masalah yang dikomunikasikan salah satunya
adalah informasi. Hal yang dikomunikasikan tersebut dapat berupa
- Data berbentuk fakta atau faktual
- Suatu penafsiran yang bersifat objektif terhadap seperangkat fakta
- Dapat berupa fakta tentang seseorang yang berpegang teguh pada suatu pendirian yang khusus.
Langkah – langkah Penyusun Teks
Eksposisi
- Menentukan topik hasil karangan
- Menentukan tujuan dalam penulisan
- Merencanakan paparan dengan membuat kerangka yang lengkap serta tersusun dengan baik
Pengertian Karangan Eksposisi
Eksposisi merupakan sebuah karangan yang biasnya
menerangkan
atau menjelaskan pokok pikiran dan dapat memperluas wawasan serta pengetahuan pembaca.
Macam-macam Karangan Eksposisi
- · Eksposisi klasifikasi.
- · Eksposisi ilustrasi.
- · Eksposisi perbandingan dan pertentangan.
- · Eksposisi definitif.
- · Eksposisi proses.
- · Eksposisi laporan.
- · Menggunakan contoh, angka-angka, fakta, dan gambar peta
- · Akhir karangan biasanya berupa penegasan
- · Berisi penjelasan yang dapat berupa informasi.
- Menentukan Tema yang akan diambil dengan membuat tulisan eksposisi pertama-tama haruslah menentukan tema yang tepat dan sesuai dengan yang akan dipaparkan. Contohnya tema yang diangkat tentang peristiwa aktual, dan dipaparkan bagaimana kejadian tersebut terjadi, apa motif pelaku melakukan kriminal dan lain-lain yang sangat perlu dipaparkan
- Menentukan Tujuan Karangan, menulis karangan eksposisi harus memiliki tujuan yaitu apa yang diinginkan penulis dalam karangannya agar bermanfaat bagi pembaca baik itu sebagai pemberitahuan, pengetahuan, maupun memberi informasi yang penting bagi pembaca.
- Memilih data yang sesuai dengan tema , data yang dipilih harus sesuai dengan tema yang diangkat yang mana data harus faktual, yang artinya suatu kondisi yang benar-benar ada, terjadi, dan dapat bersifat historis tentang bagaimana suatu alat bekerja, bagaimana suatu peristiwa terjadi, dan lain-lain
- Membuat kerangka karangan, mengembangkan kerangka menjadi karangan. setelah menemukan data yang sesuai dengan tema dilanjutkan dengan membuat kerangka dari karangan yang akan dibuat
Topik Yang Dapat Dijadikan Membuat Teks Eksposisi
- · Pengertian sebuah objek yang ditulis atau sedang ditulis
- · memaparkan sebuah informasi
- · suatu proses dalam suatu peristiwa maupun kejadian
- · memiliki manfaat suatu objek
Contoh Karangan Eksposisi
Adapun
conroh karangan suatu eksposisi yakni berupa skripsi, berita koran, makalah, dan
surat. Selain itu, Karya sastra
yang berupa novel maupun cerpen juga
juga tergolong eksposisi yang mana paragraf yang
terdapat dalam puisi atau sajak disebut bait.
0 comments
Post a Comment
Berkomentarlah jika kurang jelas atau kurang dimengerti dan menaati peraturan
1. Tidak bicara kotor
2. Tidak spam komentar
3. Menghormati pengunjung lainnya
4. Sopan
Trimakasih